Posted by : Real Zoe Selasa, 12 Juli 2016

Hai sobat!!! apa kabar???

udah laam nih gak posting, lagi asik maen game ini. game yang baru dirilis di Indonesia tahun 2016 ini cukup keren. Tapi karena masih baru, jadi belum banyak tutorial tentang game ini.

Nah kali ini saya mau sedikit membahas tentang equipment yang tepat digunakan oleh salah satu karakter di game ini yaitu Misteltein. 

yuk dibaca yah......

Misteltein merupakan salah satu karakter di game Closers Online yang tergabung di team Black Lamb. Kali ini saya akan membahas tentang equipment yang cocok untuk misteltein.
Layaknya game online lainnya, setiap charakter yang diciptakan memiliki kemampuan khususnya masing-masing. Ada yang kuat dalam teknik fisik ada yang handal dalam menggunakan magic dan ada yang ahli dalam kedua-duanya.

Misteltein adalah karaktek dengan kemampuan magic yang besar, oleh karena itu harus didukung dengan equipment yang sesuai pula untuk memaksimalkan kemampuan magic nya. 

Equipment dalam game ini dibagi menjadi 4 bagian : 
1. Module
2. Core
3. Shield
4. Receiver

Pertama untuk modul yang cocok bagi karakter misteltain adalah modul type Magical DMG.
 

Equipment selanjutnya adalah core atau senjata. Senjata yang tetap bagi karakter misteltein adalah type wand yang memiliki magical demage yang sangat besar jika dibandingkan dengan senjata yang lainnya... 



















Yang ketiga adalah shield, seperti yang anda ketahui untuk shield adalah pertahanan yang dimiliki oleh suatu karakter. untuk urusan shiled semua karakter harus diimbangkan antara Physycal Def, magical def dan max helaty point (HP). (untuk info tentang Psy. Def, Mag. Def, & Max HP klik disini)








Untuk equipment yang terakhir adalah receiver yang baru bisa digunakan pada level minimal 55. untuk pilihan receiver yangdigunakan disesuaikan dengan teknik penggunaan magic/cara bertarung yang digunakan. Kalau saya suka dengan model menyerang dari belakang.



















Demikian sedikit tentang equipment yang bisa digunakan ketika kita menggunakan karakter misteltein.

Selamat berpetualang........... 

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

Welcome to My Blog

Setelah Dapet Infonya Mohon Likenya. Thanks!! ^_^

Blibli

Ingat Waktu

Popular Post

Mengenai Saya

Foto saya
Salah satu anggota pramuka kwartir cabang lampung tengah yang sedang menjabat sebagai Dewan Kerja Cabang Lampung Tengah masa bakti 2011-2016
Diberdayakan oleh Blogger.

Weekly most viewed

- Copyright © ZOE'S BLOG -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -